Papua Adakan Pembelajaran Bahasa Sentani, Bentuk Pelestarian Budaya Daerah

Siswa SD di Papua yang mulai menerapkab pembelajaran bahasa daerah di sekolah, yakni bahasa Sentani. Sumber. Green Network Asia Pulau Papua merupakan salah satu wilayah di Indonesia yang memiliki kekayaan budaya dan bahasa daerah yang beragam. Sebagaimana daerah lain, keberadaan bahasa daerah di Pulau Cenderawasih itu memerlukan upaya untuk dilestarikan, salah satunya bahasa Sentani. Pemerintah […]
Hutan Adat Terancam, Masyarakat Papua Perjuangkan Hak Lahan

Salah satu hutan adat Papua di Indonesia. Sumber. Greeners. co Belakangan, viral di media sosial terkait gerakan All Eyes on Papua. Di balik gerakan tersebut, terdapat nasib hutan adat Papua yang terancam dibabat habis oleh sebuah perusahaan, yakni untuk dijadikan perkebunan sawit. Terpantau bahwa luas hutan adat tersebut hampir setara dengan setengah wilayah Jakarta. Dengan […]