RDK FM

Temukan Titik Terang, DEMA-U Gelar Konsolidasi Bersama Seluruh Civitas UIN Jakarta

Suasana berlangsungnya konsolidasi dalam membahas berbagai pemasalahan yang terjadi di UIN Jakarta. Konsolidasi yang digelar oleh Dewan Eksekutif Mahasiswa Universitas (DEMA-U) bertujuan untuk mencari solusi guna menangani beberapa kasus yang ada di UIN Jakarta belakangan ini. Konsolidasi digelar di Ruang Sekretariat DEMA UIN Jakarta, pada Jumat (05/7). Beberapa isu yang beredar adalah sistem penggolongan Uang […]

Dampak Outsourcing Karyawan, Timbulkan Pro Kontra Mahasiswa UIN Jakarta

Kebersihan dan keamanan kampus yang kurang terjaga menjadi salah satu dampak kebijakan outsourcing. Beberapa hari yang lalu, 173 karyawan UIN Jakarta terkena kebijakan outsourcing akibat Surat Keputusan Rektor Nomor 773 Tahun 2024. Aksi penolakan terhadap kebijakan tersebut telah disuarakan oleh para karyawan yang terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK), pada Senin (01/7). Namun, ternyata kebijakan tersebut […]

173 Korban PHK Massal UIN Jakarta Tolak Outsourcing

Korban PHK Masal Menggelar Aksi Demo untuk Menolak Outsourcing pada Senin (01/7). Pada Senin (01/7), sebanyak 173 korban PHK di UIN Jakarta menggelar aksi demonstrasi menuntut haknya, serta menolak PHK yang dinilai sangat mendadak dan sepihak tanpa adanya himbauan dan pemberitahuan sebelumnya. PHK dilakukan pada pekan kemarin melalui Surat Keputusan Rektor Nomor 773 tahun 2024. […]