RDK FM

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Ancam Cabut KJP dan KJMU Mahasiswa Jika Merokok

Mahasiswa yang diancam pencabutan beasiswa KIP dan KJMU jika merokok. Sumber. ultimagz Penjabat (PJ) Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta melarang pelajar merokok, baik rokok yang konvensional maupun elektrik. Dirinya mengancam mencabut beasiswa Kartu Jakarta Pintar (KJP) dan Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) bagi siswa yang terbukti merokok, menggunakan narkoba, tawuran, hingga bermain judi online. […]

Naramuda Syahid Rencanakan Kembali Audiensi ke DPR, Bahas Kebijakan Pemprov Terkait KJMU

Suasana berlangsungnya audiensi mahasiswa perwakilan berbagai universitas ke DPRD DKI Jakarta membahas KJMU. Sumber. DPRD DKI Jakarta Nara Hubung Muda (Naramuda) Syarif Hidayatullah (Syahid) ikut merasakan keresahan atas kebijakan Pemerintah Daerah Provinsi (Pemprov) Daerah Khusus Jakarta (DKJ), yakni terkait kebijakan pemotongan kuota beasiswa Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU). Tercatat hingga 300 penerima beasiswa yang kini […]

Terlambatnya Pencairan Dana KJMU Resahkan Mahasiswa

Kartu KJMU. Sumber. DPRD DKI Jakarta. Hingga kini, dana Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) tahap satu tahun 2024 belum dicairkan. Hal ini menimbulkan keresahan di kalangan penerima manfaat. Biasanya, pencairan dana dilakukan secara tepat waktu, tetapi keterlambatan ini memicu pertanyaan dan protes di media sosial. Menanggapi protes tersebut, pihak Pusat Pelayanan Pendanaan Personal dan Operasional […]

Pemutusan Sepihak Dana KJMU, Ribuan Mahasiswa Terancam Putus Kuliah

Potret Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU). Sumber. Detik.com Setelah kepesertaannya dinyatakan tidak layak, ribuan mahasiswa penerima beasiswa Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) terancam putus kuliah. Berdasarkan informasi yang beredar, pemerataan bantuan dana tidak dirangkul secara menyeluruh. Dengan ini, Penjabat (PJ) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono menanggapi pada Rabu (06/03). Berdasarkan pernyataannya, terdapat mekanisme baru […]